Saturday 12 December 2015

PTC (Pay Per Click)

Postingan saya kali ini akan menjelaskan tentang PTC (Paid To Click). Oke langsung saja bro !!
Apa itu PTC ? PTC atau Paid To Click adalah sebuah program yang akan membayar anda ketika anda mengklik, yang anda klik adalah sebuah link dari website yang mempunyai kepentingan baik menjual produk atau program lain yang sama atau program yang mencari member lain.
Bagi para pemasang iklan, mereka butuh produk mereka di lihat oleh pengunjung dan berharap bila ada pengunjung yang berminat akan membeli produk mereka. Jadi mereka membayar kepada pihak pengelola PTC, anda pun di bayar oleh pihak pengelola PTC karena telah mengunjungi link dari klien pengelola PTC. Semoga anda paham, kalau masih belum paham maaf kalau postingan saya ini masih kurang jelas.
Disini saya akan jelaskan 2 PTC ini Clixsense sama Neobux karena cuma PTC yg saya tahu dan terbukti meski penghasilannya dibilang minim untuk para pemula. Yaaa syukuri aja bray hahaha

1. PTC Clixsense

PTC Clixense adalah program Paid To Click (PTC) yang membayar Anda sebagai membernya, untuk melakukan surving/melihat iklan-iklan sponsor dan bermain games, Anda akan dibayar perklik iklan untuk member standard $0.001-0.01 menampilkan lebih dari 10-16 iklan perhari (tergantung dari keaktifan Anda membuka program clixsense, karena iklan bisa datang sewaktu-waktu), selain itu jumlah referral yang Anda rekrut tidak dibatasi dan Anda juga akan mendapatkan bonus langsung jika Anda beruntung menjadi winner dengan memainkan games yang disediakan oleh owner clixsense, bonus tersebut langsung dimasukkan ke saldo utama akun Anda, clixsense menggunakan pembayaran kepada membernya dengan metode payment processor PayPal dan mengirimkan Cek kepada membernya di seluruh dunia.
CLIXSENSE merupakan salah satu situs bisnis online tanpa terlibat urusan SPAM dan merupakan salah satu program PTC tertua dan sangat direkomendasikan sama seperti Neobux, diluncurkan pada bulan februari tahun 1997. Dengan usia yang cukup lama tersebut, clixsense tetap semakin eksis dan digemari para clicker di seluruh dunia. Salah satu keunggulan dari PTC ini adalah bonus referral yang Anda terima hingga ke level 8, berarti peluang untuk mengeruk dollar pada PTC ini sangatlah besar.
CLIXSENSE saat ini berada di level ELITE SITE versi PTC-Investigation . Sejak tahun 2007 sudah membayar lebih dari $ 1.000.000,00 kepada jutaan membernya diseluruh dunia, Dengan ke-legitimasiannya ini … yakinlah bahwa CLIXSENSE akan dapat bertahan lama karena tidak menganut PTC Scam atau Ponzi Schem. Clixsense merupakan sebuah situs affiliasi PTC/PTSurv terbesar di dunia saat ini, dengan eksistensinya dan ke-legitimasiannya yang wajib diikuti para pebisnis online untuk menjadikan program penghasilan Anda. Ini adalah rahasia menghasilkan uang di-internet dengan mudah.

2. PTC Neobux

PTC Neobux adalah program PTC dengan klik iklan sapat bayaran, alternatif mencari uang via internet dengan hanya mengklik iklan yang ditawarkan perusahaan dan dibayar dengan nominal tertentu, yang biasanya tidak terlalu besar ($ 0,001 - $0,1 per klik). Jumlah yang sangat kecil jika hanya kita yang melakukannya sendiri. Sehingga perusahaan PTC membuat sistem referral / downline yang setiap klik mereka juga masuk sebagai pendapatan klik kita.
NeoBux merupakan salah satu perusahaan Paid To Click terbesar sampai saat ini. Sistem yang stabil, dengan keamanan yang cukup tangguh. Dengan penerima manfaat yang sudah banyak, forum di neobuxpun menjadi hidup. Forum yang disediakan Admin Neobux berfungsi sebagai sarana komunikasi antara admin dan member, pemberitahuan aturan-aturan baru, testimoni sukses sampai obrolan ringan yang membuat iklim bersahabat antar membernya.

Baca ini : Cara Daftar NeoBux

Mudah kan, cuma klik doang bisa dapat $ dolar. Oke cuma itu yg bisa saya tulis diartikel ini semoga bermanfaat :)

posted from Bloggeroid

No comments:

Post a Comment